Sabtu, 11 Desember 2010

Jaringan Komputer

Image:newsmembangun-Jaringan-Wireless.jpg

Cara instalasi instalasi kedua merk ini mudah, tingggal masukkan CD-nya dan lakukan sesuai petunjukknya. Jika anda menggunakan merk ASUS, anda akan mendapatkan buku petunjuk yang sangat lengkap dalam pengoperasisn wi-fi, sementara Surecom hanya memberikan yang agak minim.
Sebetulnya yang harus anda perhatikan dalam menggunakan kabel wi-fi adalah metode hubungan, SSID dan Channel. Metode hubungan dalam wi-fi ada dua macam, yaitu : Adhoc dan Infrastructure. Hubungan Infrastructure adalah koneksi melalui acces point. Hubungan Adhoc adalah hubungan antar computer yang punya card wi-fi, sehingga tidak memerlukan acces point.
SSID adalah nama jaringan gelombang radio yang dipakai. Sedang Channel adalah kanal pilihan, yang tersedia antara 1 sampai 11 ( untuk standar USA ).
Acces Point : Pusatnya Jaringan wireless
Sebelum dinyalakan, aktifkan dulu acces point yang ada. Langkah-langkah secara hardware adalah sebagai berikut :
a. Posisikan access point di tengah-tengah komputer atau perangkat yang menjadi klien dalam jaringan yang hendak dibangun.
b. Pasang antenna pada access point pada port-nya jika ada.
c. Colokkan kabel adapter pada port yang di access point pada satu sisi dan bagian lain pada jala-jala listrik.Berkas:Jaringan w
d. Nyalakan access point dengan menekan switch on yang disediakan ( jika ada ).
e. Pastikan sistem bekerja dengan melihat lampu-lampu indikator yang tersidia.
Ada beberapa setting penting yang harus diperhatikan untuk membangun sistem wireless, yaitu :
1. Memberi nama SSID
2. Mengaktifkan fitur security dengan WEP/WPA
3. Memberikan IP address, subnetmask dan gateway.
Image:jaringan w.jpg       

Tidak ada komentar:

Posting Komentar